7 Strategi Mengembangkan Soft Skill Agar Sukses di Tempat Kerja
Soft skill adalah adalah keterampilan yang paling banyak dicari di dunia kerja. Keterampilan ini sangat berguna di berbagai jenis pekerjaan. Keterampilan ini meliputi perilaku, kemampuan berkomunikasi, dan hubungan antarpersonal. Pengembangan soft skill sangat penting karena orang yang memiliki keterampilan ini memiliki efisiensi kerja saat bersama orang lain. Keterampilan ini memang tidak diajarkan secara langsung di […]