Ramadan dan Pengeluaran – 5+ Tips Manajemen Keuangan Pribadi
Puasa mengajarkan umat muslim untuk menahan diri dari segala hawa nafsu. Terlebih pada bulan puasa Ramadan, tak hanya menahan diri dari lapar dan dahaga tapi juga keinginan duniawi lainnya, seperti pengeluaran yang berlebihan. Oleh karenanya, manajemen keuangan selama bulan suci ini ternyata sangat penting. Meskipun tengah berpuasa, tanpa disadari ternyata pengeluaran justru lebih banyak, terutama […]
Ramadhan Penuh Berkah dengan Investasi Syariah
Ramadhan merupakan waktu yang tepat untuk melalukan amalan-amalan baik, salah satunya terkait dengan prinsip ekonomi syariah, yaitu investasi syariah. Tujuan semua amalan baik tersebut adalah mendapatkan berkah atau pahala dan juga kebaikan. Bulan suci yang sangat ditunggu-tunggu oleh umat Muslim di seluruh penjuru dunia, Ramadhan penuh dengan kemuliaan dan keberkahan. Pada bulan ini pula Allah […]